Detail Cantuman
Text
SKRIPSI : ANALISIS FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEKAMBUHAN PASIEN GANGGUAN JIWA DI RUMAH SAKIT KHUSUS DAERAH PROVINSI SULAWESI SELATAN
Berdasarkan data Medical Record, sepanjang tahun 2008 lalu mencatat ada sejumlah 10.267 pasien gangguan jiwa yang dirawat inap di Rumah Sakit Khusus Daerah (RSKD) Provinsi Sul-Sel (Adi, 2012). Data yang diperoleh periode 2013 dijumpai penderita gangguan mental sekitar 16.517 orang. Peneliti memilih kekambuhan sebagai target populasi dalam penelitian ini didasarkan pada kenyataan bahwa tingginya angka kejadian gangguan jiwa . Mengingat gangguan jiwa sulit disembuhkan maka potensi pasien yang mengalami kekambuhan akan semakin besar jika tidak ada dukungan baik dari pihak rumah sakit, keluarga atau masyarakat.
Penelitian bertujuan untuk mengetahui faktor apa saja yang memberi pengaruh bermakna terhadap kekambuhan pasien gangguan jiwa di RSKD Provinsi Sul-Sel. Jenis penelitian ini mengggunakan jenis kuantitatif dengan desain penelitian deskriptif analitik melalui pendekatan cross sectional. Populasi pasien yang dirawat inap di ruang Nyiur berjumlah 179 orang. Pengambilan sampel penelitian ini dilakukan dengan cara purposive sampling sebanyak 50 orang yang memenuhi criteria inklusi dan eksklusi. Pengumpulan data dilakukan dengan kuesioner dan observasi dengan uji hubungan Chi Square.
Hasil penelitian didapatkan ada hubungan dukungan keluarga (p= 0,018) dan kepatuhan klien (p = 0.003) Terhadap kekambuhan serta tidak ada hubungan lingkungan sekitar (p= 0,126) terhadap kekambuhan. Faktor yang paling dominan hubunganya dengan kekambuhan adalah kepatuhan klien berobat dengan significancy 0,004 dengan uji regresi logistik. Disarankan kepada pihak manajemen RSKD Provinsi Sul-sel untuk meningkatkan edukasi tentang pentingnya minum obat dan membuat sarana informasi kepada keluarga pasien dalam bentuk media cetak.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Judul Seri |
Untuk Baca FULL TEXT di Perpustakaan FKIK UINAM
|
---|---|
No. Panggil |
Skripsi
|
Penerbit | Perpustakaan FKIK : ., 2014 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
NONE
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |
-
|
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
Lampiran Berkas
Informasi
DETAIL CANTUMAN
Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this
Perpustakaan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Duis nec cursus mauris. Nullam vel nunc quis ipsum laoreet interdum. Maecenas aliquet nec velit in consequat.
Info selengkapnya